Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

Tugas

Arsitektur Von Neumann Pada perkembangan komputer modern, setiap prosesor terdiri dari atas : Arithmetic and Logic Unit  (ALU) Arithmatic and Logic Unit atau Unit Aritmetika dan Logika berfungsi untuk melakukan semua perhitungan aritmatika (matematika) dan logika yang terjadi sesuai dengan instruksi program. ALU menjalankan operasi penambahan,  pengurangan, dan operasi-operasi sederhana lainnya pada input-inputnya dan memberikan hasilnya pada register output. Register. Register merupakan alat penyimpanan kecil yang  mempunyai kecepatan akses cukup tinggi, yang  digunakan untuk menyimpan data dan instruksi yang  sedang diproses, sementara data dan instruksi lainnya yang menunggugiliran untukdiproses masihdisimpan yang menunggugiliran untukdiproses masihdisimpan di dalam memori utama. Setiap register dapat menyimpan satu bilangan hingga mencapai jumlah maksimum tertentu tergantung pada ukurannya. Control Unit Control Unit atau Unit Kontrol berfungsi untuk mengatur dan meng

Penulisan

1. Arsitektur Komputer Arsitektur komputer adalah konsep perencanaan dan struktur pengoperasian dasar dari suatu sistem komputer.Arsitektur komputer ini merupakan rencana cetak-biru dan deskripsi fungsional dari kebutuhan bagian perangkat keras yang didesain (kecepatan proses dan sistem interkoneksinya). Peralatan input Perangkat input adalah perangkat yang dapat memasukan data dan perintah kepada komputer untuk kebutuhan lebih lanjut. Input juga dibagi dua yaitu input sinyal dan maintenance. Input sinyal adalah data atau program yang dimasukan ke dalam sistem komputer. Sedangkan maintenance adalah program yang digunakan untuk mengolah data input sinyal. Contoh-contoh perangkat input adalah : Keyboard,Mouse,Microfon,Joystick,Trackball,Svanner,Kamera,Digitzer      Pemrosesan pusat dan penyimpanan sekunder Alat pemrosesan computer adalah alat di mana instruksi – instruksi program di peruses untuk mengolah data yang sudah di masukan lewat alat input dan hasilnya akan di tamp

Contoh Penggunaan E-Commerce

E-commerce (perdagangan elektronik), adalah kegiatan jual beli barang/jasa atau transimisi dana atau data melalui jaringan elektronik, terutama internet. Namun kini e-commerce telah mengalami berbagai macam perkembangan, mulai dari fungsi sampai jenis-jenis e-commerce yang berbagai macam. Setidaknya ada tujuh jenis dasar e-commerce atau bentuk bisnis e-commerce dengan karakteristik berbeda: Business-to-Business (B2B) Business-to-Consumer (B2C) Consumer-to-Consumer (C2C) Consumer-to-Business (C2B) Business-to-Administration (B2A) Consumer-to-Administration (C2A) Online-to-Offline (O2O) Sumber : https://www.progresstech.co.id/blog/jenis-e-commerce/

Penulisan

1.Manfaat dan kendala perdagangan melalui jaringan elektronik Transaksi bisnis yang menggunakan akses jaringan, sistem berbasis komputer, dan jaringan internet. Manfaat perdagangan melalui jaringan elektronik            : Pelayanan pelanggan yang lebih baik. Hubungan dengan pemsok dan masyarakat keuangan yang lebih baik. Pengembalian atas investasi pemegang saham, dan pemilik yang meningkat. Kendala perdagangan melalui jaringan elektronik             : Biaya Tinggi. Masalah Keamanan. Perangkat lunak yang belum mapan atau tidak tersedia. 2.Strategi perdagangan melalui jaringan elektronik Rencana bisnis strategis mewujudkan komitmen untuk menggunakan perdagangan melalui jaringan elektronik guna mencapau keunggulan kompetitif. Perusahaan pertama-tama melakukan atau mengumpulkan intelijen bisnis sehingga dapat memahami peran potensial yang dilakukan setiap elemen lingkungan. Kemudian muncul komitmen untuk membentuk suatu sistem antar organisasi (inter-organiza